Lirik Alan Walker - I Don't Wanna Go dan Terjemahan Lagu
Arti dan terjemahan lirik lagu I Don't Wanna Go yang di nyanyikan oleh Alan Walker & Julie Bergen dalam Album Different World (2018) ke dalam Bahasa Indonesia, mari kita simak lirik terjemahan/artinya di sini.
Arti Lirik Lagu dari Lirik Alan Walker - I Don't Wanna Go dan Terjemahan
[Verse 1: Julie Bergan]
So here we are
Jadi inilah di sini
Like we were
Seperti kita yang dulu
To feed apart
Terasupi sendiri
In different worlds
Di dunia yang berbeda
No need to say
Tak perlu dikatakan dengan
Another word
Kata lain
No, I should leave
Tidak, aku harus pergi
But I don’t wanna go just yet
Namun aku tak ingin pergi
'Cause I'm not really over it
Karena aku tak benar-benar melupakannya
[Chorus: Julie Bergan]
You remind my heart
Kau mengingatkan hatiku
Of a lie I wish you never told
Akan kebohongan, kuharap kau tak pernah katakan
But it's all I've got
Tapi hanya itu yang kumiliki
Just five more minutes and I'm gone
Hanya lima menit lagi dan aku pergi
Same old song like an echo, ooh
Lagu lama yang sama seperti gema
'Cause I know I'm better off alone
Karena aku tahu aku lebih baik sendiri
It is my pride and I really know I shouldn't stay but I don't wanna go
Inilah kebanggaanku dan aku benar-benar tahu aku tak bisa tetap tinggal, namun aku tak ingin pergi
[Instrumental Break]
[Verse 2: Julie Bergan]
Now that I know the way it ends
Kini aku tahu bagaimana akhirnya
The words we chose, irrelevant
Kata-kata yang kita pilih, tak ada hubungannya
Let's just pretend a little bit
Sedikitlah berpura-pura
I know I should leave but
Aku tahu aku harus pergi, tapi
I don't wanna go just yet
Aku belum ingin pergi
'Cause I'm not really over it
Karena aku tak benar-benar melupakannya
[Chorus: Julie Bergan]
You remind my heart (You remind my heart)
Kau mengingatkan hatiku
Of a lie I wish you never told
Akan kebohongan, kuharap kau tak pernah katakan
But it's all I've got (All I've got)
Tapi hanya itu yang kumiliki (Yang pernah kumiliki)
Just five more minutes and I'm gone
Hanya lima menit lagi dan aku pergi
(Five more minutes and I'll go)
(Lima menit lagi dan aku pergi)
Same old song like an echo, ooh
Lagu lama yang sama seperti gema
'Cause I know I'm better off alone (Better off alone)
Karena aku tahu aku lebih baik sendiri
It is my pride and I really know I shouldn't stay but I don't wanna go
Inilah kebanggaanku dan aku benar-benar tahu aku tak bisa tetap tinggal, namun aku tak ingin pergi
(Ooh, ooh)
[Outro: Julie Bergan]
Just five more minutes and I'm gone
Hanya lima menit lagi dan aku pergi
(Five more minutes and I'll go) (Ooh, ooh, ooh)
(Lima menit lagi dan aku pergi)
Shouldn't stay but I don't wanna go
Tak bisa tetap tinggal, namun aku tak ingin pergi
Same old song like an echo, ooh (Ooh, ooh, ooh)
Lagu lama yang sama seperti gema
'Cause I know I'm better off alone
Karena aku tahu aku lebih baik sendiri
(I'm better off alone)
(Aku tahu aku lebih baik sendiri)
It is my pride and I really know I shouldn't stay but I don't wanna go
Inilah kebanggaanku dan aku benar-benar tahu aku tak bisa tetap tinggal, namun aku tak ingin pergi
Informasi Lagu dan Lirik Alan Walker - I Don't Wanna Go
Artis: Alan Walker & Julie Bergen
Judul: I Don't Wanna Go
Penulis Lirik: Alan Walker, Edvard Normann, Kristoffer Haugan, Lars Kristian Rosness, Jesper Borgen, Fredrik Teo, Gunnar Greve Pettersen, Emelie Hollow & Øyvind Sauvik
Diproduksi oleh: Alan Walker & Lars Kristian Rosness
Dirilis: 14 Desember 2018
Album: Different World (2018)
Genre: Pop